Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3

Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3

Amongguru.com. Berikut ini admin bagikan prediksi soal ujian nasional IPA Fisika SMP 2018 paket 3 yang dapat dijadikan sebagai referensi belajar peserta didik untuk persiapan menghadapi pelaksanaan Ujian Nasional tahun 2018 mendatang.

Petunjuk

Pilihlah jawaban yang paling tepat dengan memberikan tanda silang (x) pada salah satu huruf A, B, C, atau D!

Soal nomor 1

Perhatikan gambar berikut!

Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP  Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3

Hasil pengukuran volume batu (P) adalah….

A.  18 ml

B.  19 ml

C.  20 ml

D.  21 ml

Soal nomor 2

Perhatikan gambar berikut!

Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP  Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3

Berdasarkan gambar di atas, sifat zat yang sesuai  adalah….

Pilihan

Benda 1

Benda 2

Benda 3

Volume

Bentuk Volume Bentuk Volume

Bentuk

A

tetap Berubah tetap tetap berubah Berubah

B

tetap tetap berubah tetap berubah Tetap

C

tetap tetap tetap berubah berubah Berubah

D

tetap tetap berubah berubah berubah berubah

Soal nomor 3

Termometer X titik beku 250 X, titik didih 1750 Jika termometer X menunjukkan angka 550 X. maka hasil pengukuran yang diperoleh seperti pada tabel berikut ini.

No

Hasil Pengukuran
0C 0R

0F

1

20 25 68
2 20 16

68

3

30 16 22
4 30 24

22

Hasil pengukuran yang benar ditunjukkan nomor….

A.  1

B.  2

C.  3

D.  4

Soal nomor 4

Perhatikan grafik pemanasan 1 kg panci aluminium berikut!

Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP  Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3

Jika kalor jenis aluminium 880 J/ kgoC, berapakah kalor yang diterima panci aluminium selama  satu jam pertama adalah….

A.  400 Joule

B.  600 Joule

C.  200 Joule

D.  500 Joule

Soal nomor 5

Perhatikan gambar beberapa gaya bekerja pada suatu benda berikut!

Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP  Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3

Percepatan yang dialami benda adalah ….

A.  1 m/s2

B.  3 m/s2

C.  4 m/s2

D.  5 m/s2

Soal nomor 6

Berikut ini empat contoh gerak benda.

  1. Bola yang jatuh bebas ke bumi
  2. Bola yang menggelinding di atas pasir
  3. Bola menuruni bidang miring
  4. Bola yang dilempar ke atas

Gerak yang termasuk GLBB dipercepat pada contoh di atas adalah ….

A.  1 dan 2

B.  1 dan 3

C.  2 dan 4

D.  3 dan 4

Soal nomor 7

Perhatikan gambar pohon berikut!

Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP  Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3

Buah kelapa dengan massa 2 kg berada pada tangkainya setinggi 5 meter di atas tanah sedangkan buah nangka bermassa 3 kg berada pada 4 meter di atas tanah. Keduanya jatuh secara bersamaan dengan kecepatan 20 m/s, pebandingan Ek buah nangka dan buah kelapa adalah….

A.  2 : 3

B.  3 : 2

C.  5 : 6

D.  6 : 5

Soal nomor 8

Perhatikan gambar  tuas  berikut!

Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP  Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3

Jika  titik  tumpu  digeser  menjauhi  beban  70 cm, maka   gaya  yang  dilakukan  adalah….

A.  300 Newton

B.  200 Newton

C.  150 Newton

D.  100 Newton

Soal nomor 9

Berikut ini tabel massa jenis zat cair dan zat padat.

No Zat

Cair

Massa Jenis

g/cm3

Benda

Padat

Massa Jenis

g/cm3

1 P 1,00 I 0,9
2 Q 0,80 II 1,01
3 R 0,76 III 0,78
4 S 0,65 IV 0,50

Posisi benda I, II, III, dan IV yang benar jika dimasukan ke dalam zat cair P, Q, R, dan S adalah….

                           Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP  Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3

 

 

 

Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3

Soal nomor 10

Perhatikan gambar berikut!

Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP  Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3

 

 

 

 

Apabila waktu yang ditempuh gelombang seperti pada gambar adalah 0,3 sekon,periode gelombang tersebut adalah ….

A.  0,2 sekon

B.  0,9 sekon

C.  2,0 sekon

D.  3,0 sekon

Soal nomor 11

Perhatikan gambar berikut!

Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP  Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3

Suara Cinta lebih jelas terdengar, jika diantara kaleng diberi kawat atau benang. Peristiwa ini membuktikan ….

A.  bunyi merambat memerlukan zat antara

B.  bunyi merambat lebih baik dalam zat padat daripada dalam gas

C.  bunyi merambat lebih baik dalam gas daripada dalam zat padat

D.  suara Cinta lebih terpusat dalam kaleng

Soal nomor 12

Perhatikan pernyataan berikut!

(1) Bayangan bersifat selalu tegak dan lebih kecil dari ukuran benda

(2) Bayangan bersifat nyata, terbalik dan lebih kecil dari benda

(3) Sudut pandang lebih luas

(4) Cahaya yang diterima dipantulkan secara konvergen

Alasan penggunaan cermin cembung sebagai kaca yang ditempatkan pada persimpangan jalan adalah …..

A.  (1) dan (2)

B.  (1) dan (3)

C.  (2) dan (3)

D.  (2) dan (4)

Soal nomor 13

Dua benda benda bernmuatan listrik masing – masing sebesar 6 x 10-9 C dan 8 x 10-9 Kedua benda tersebut di pisahkan pada jarak 4 cm. jika nilai k = 9 x 109 Nm2/C2 maka gaya tolak – menolak antara kedua benda adalah ….

A.  192 x 10-5 Newton

B.  48 x 10-5 Newton

C.  27 x 10-5 Newton

D.  12 x 10-5 Newton

Soal nomor 14

Sebuah rumah menggunakan listrik sehari-hari sebagai berikut!

Alat Listrik Jumlah Daya Lama Pemakaian
Lampu Pijar 5 Buah 20 Watt 12 Jam/hari
Lampu Neon (TL) 6 Buah 10 Watt 10 Jam/hari
Televisi 1 Buah 80 Watt 10 Jam/hari

Besar energi listrik yang digunakan selama 1 bulan (30 hari) adalah ….

A.  146 kWh

B.  78 kWh

C.  52 kWh

D.  26 kWh

Soal nomor 15

Beberapa kompas diletakan disekitar magnet seperti gambar!

Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP  Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3

Posisi kompas yang benar ditunjukkan oleh nomor ….

A.  1 dan 2

B.  1 dan 3

C.  2 dan 4

D.  3 dan 4

Soal nomor 16

Supaya peralatan yang bertegangan 55 V dapat digunakan pada tegangan 220 V digunakan transformator dengan jumlah….

A.  Lilitan sekunder 1/4 x lilitan primer

B.  Lilitan sekunder 1/2 x lilitan primer

C.  Lilitan sekunder 2 x lilitan primer

D.  Lilitan sekunder 4 x lilitan primer

Soal nomor 17

Perhatikan pernyataan berikut!

  1. Merupakan planet luar
  2. Planet terjauh kedua dari matahari
  3. Mengorbit diantara planet Jupiter dan Uranus
  4. Planet terbesar dalam tata surya
  5. Mempunyai cincin yang indah di sekelilingnya

Sesuai pernyataan di atas, yng merupakan ciri-ciri planet saturnus ditunjukan nomor ….

A.  1, 2, dan 3

B.  1, 3, dan 5

C.  2, 3, dan 4

D.  3, 4, dan 5

Demikian Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3. Semoga bermanfaat.

 

0 Response to "Prediksi Soal Ujian Nasional IPA Fisika SMP 2018 Paket 3"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel