45 Negara Ikut Berpartisipasi Sebagai Peserta Asian Games 2018, Inilah Daftarnya
45 Negara Ikut Berpartisipasi Sebagai Peserta Asian Games 2018, Inilah Daftarnya
Amongguru.com. Asian Games, ajang olahraga terbesar se-Asia yang dihelat setiap empat tahun sekali, kembali digelar di tahun 2018 ini.
Indonesia menjadi tuan ruman untuk Asian Games 2018 yang pelaksanaannya dilakukan di dua kota, yaitu Jakarta dan Palembang.
Asian Games pertama kali dilaksanakan di New Dehli, India, tahun 1951. Indonesia sendiri pernah menjadi tuan rumah 56 tahun yang lalu, tepatnya tahun 1962.
Pada tahun 2018 ini, Indonesia kembali menjadi tuan rumah dari penyelenggaraan Asian Games yang ke-XVIII.
Opening ceremony Asian Games 2018 telah dilaksanakan pada hari Sabtu, 18 Agustus 2018, bertempat di Standion Gelora Bung Karno, Jakarta.
Pesta olahraga Asian Games 2018 ini akan berlangsung mulai 18 Agustus 2018 hingga 2 September 2018. Penetapan Indonesia sebagai tuan rumah Asian Games 2018 sesuai kesepekatan dari Komite Olimpiade Indonesia (KOI) dan Asian Games Federation.
Terdapat 37 cabang olahraga yang dipertandingkan dalam Asian Games 2018, antara lain 28 cabang olahraga Olimpiade, 4 cabang olahraga Asia, dan juga 5 cabang olahraga lain hasil usulan dari negara tuan rumah, Indonesia.
45 Negara Ikut Berpartisipasi Sebagai Peserta Asian Games 2018, Inilah Daftarnya
Daftar negara yang mengikuti Asian Games 2018 resmi diumumkan oleh pihak penyelenggara yaitu Asian Games Federation (AGF) bersama dengan negara penyelenggara, Indonesia. Sejumlah 45 negara Asia akan ikut meramaikan Asian Games 2018, termasuk Indonesia.
Berikut ini daftar 45 negara yang ikut berpartisipasi dalam Asian Games 2018 dilengkapi bendera dan kode singkatannya.
Baca juga :
0 Response to "45 Negara Ikut Berpartisipasi Sebagai Peserta Asian Games 2018, Inilah Daftarnya"
Post a Comment